Senin, 26 Maret 2012

Pemerintah yang kurang memperhatikan Indonesia

Kita sudah 60 tahun lebih merdeka, ada yang merasa sudah benar-benar merdeka, ada yang masih merasa terjajah

setiap tanggal 17 Agustus kita selalu merayakan hari kemerdekaan Republik Indonesia
akan tetapi, sempatkah kita berpikir bahwa logo kemerdekaan yang dibuat oleh pemerintah Indonesia sama sekali tidak kreatif karena selalu diulang ulang terus temanya di tiap tahunnya?

engga percaya? lihat ini
 

coba lihat, rata-rata logo nya sama kan?
apa yang berbeda?
ya, hanya jumlah bendera merah putih di kanan atas yang tiap tahun terus bertambah

tapi, coba bayangkan jika logo seperti ini terus dipakai?
apa yang akan terjadi pada kemerdekaan ke 83 tahun?

Komentar